Dalam Rangka Pengembangan Potensi Atlet menghadapi
kejuaraan yang di laksanakan di dalam dan di luar Sulawesi, maka One Team Poso
Membuat Program Pemusatan Pelatihan Mandiri yang akan mulai di laksanakan pada
tanggal 21 Juli 2024 di Gedung Koni sampai waktu yang di tentukan sesuai dengan
kebutuhan yang di perlukan.
Program
ini juga bertujuan untuk menghadapi waktu latihan yang minim dan untuk
memaksimalkan waktu yang atlet perlukan dengan pertimbangan dari beberapa
sekolah SMP/SMA yang sudah melaksanakan Full Day School, Selain latihan atlet
juga akan mendapatkan pengawasan dari segi belajar dan ibadah selama di
asramakan,
Untuk itu dalam persiapan menghadapi Kejuaraan Nasional Danrem Cup 2024 di Palu. Taekwondo One team melakukan Pemusatan Pelatihan Mandiri (PPM) dan Akan di Asramakan, dan telah menyeleksi 15 Atlet putri 10 Atlet putra berbakat dari 117 Atlet berbakat lainya yang akan di latih dan di bina.
melalui program ini juga di harapkan agar atlet-atlet dapat mempererat kekompakan,kebersamaan yang terjalin selama pemusatan.
"kami sangat mendukung kegiatan positif seperti ini,selain untuk anak kami berlatih taekwondo, anak-anak juga akan lebih mendapatkan pegawasan lebih dari pelatih,selain dari kami orang tua" tutur salah satu orang tua yang di wawancara.
link referensi: https://ti-oneteam.com/news/detail/TAEKWONDO-ONE-TEAM-POSO-MELAKSANAKAN-PROGRAM-PEMUSATAN-PELATIHAN-MANDIRI
dalam ajang Kejurnas ini komposisi manajer,pelatih dan atlet yang berangkat ialah : - Nanda Kurnia Ageng ( Manajer Team ) - Sahrul Samsi Sirajudin ( Coach Team ) - Buchory Putra Bungsu ( Atlet ) Emas - Adelia Nur Shafira ( Atlet ) Perak.
One Team Poso Menggandeng nama instansi kepolisian dan Kabupaten Poso pada ajang Kejurnas Piala Bhayangkara Presisi 2 pada tanggal 21-23 juli 2024 di yogyakarta.
ONE TEAM POSO MELAKSANAKAN PROGRAM PPM (PEMUSATAN PELATIHAN MANDIRI) UNTUK MENJARING ATLET-ATLET POTENSIAL
ONE TEAM POSO MENGIKUTI KEJURNAS DANREM CUP 2
5 atlet kabupaten Poso mengikuti 2 event yaitu : STUDENT TAEKWONDO INDONESIA CHAMPIONSHIP (STIC) dan INDONESIA INTERSTUDENT TAEKWONDO CHAMPIONSHIP 2024.
5 Atlet Kabupaten Poso yang berlaga di ajang kejuaraan antar pelajar nasional dan internasional mendapatkan dukungan dan support dari 2 tokoh Kabupaten Poso
Pemberian penghargaan dan reward Kepada Atlet yang Mengikuti Kejurnas Bhayangkara presisi 2 21-23 Juni di Yogyakarta.
Mengikuti 2 Event Kabupaten Poso menorehkan 4 emas dan 1 perak Serta pemain Favorit di Event pertama STUDENT TAEKWONDO INDONESIA CHAMPIONSHIP 12-15 Desember 2024 Gor Ciracas.
Perolehan medali pada ajang kejuaraan Indonesia İnter Student Taekwondo Championship 4 emas 1 perak dan berhak mendapatkan predikat pemain terbaik di masing masing kelasnya